Friday, April 22, 2016

Naskah “Wali Muhammad dan Nabi Rasulullah” berkode koleksi Peti 91 E 7, ditulis pada media bambu menggunakan aksara Ka Ga Nga dan bahasa Lampung Selatan

Naskah “Wali Muhammad dan Nabi Rasulullah” berkode koleksi Peti 91 E 7, ditulis pada media bambu menggunakan aksara Ka Ga Nga dan bahasa Lampung Selatan
 www.perpusnas.go.id
Naskah “Wali Muhammad dan Nabi Rasulullah” berkode koleksi Peti 91 E 7, ditulis pada media bambu menggunakan aksara Ka Ga Nga dan bahasa Lampung Selatan. Naskah berisi tentang dialog antara Wali Muhammad dengan Nabi Rasulullah tentang hakekat, tinggi rendah, jauh dekat, perumpamaan sifat manusia melalui benda-benda di alam ini, tentang iman, dsb. Sumber: Perpusnas.























0 komentar:

Post a Comment