Barcelona vs Villarreal 1-0, Liga Spanyol 2014-2015
youtube.com
Barcelona meraih kemenangan 1-0 saat menghadapi Villarreal laga Primera Division yag berlangsung di Stadion El Madrigal, Villarreal, Minggu (31/8/2014). Kemenangan Barcelona ditentukan lewat gol pemain pengganti, Sandro Ramirez. pada menit ke-82.
Pada laga ini, pelatih Barcelona Luis Enrique hanya mengganti dua pemain dari susunan pemain yang tampil pada menit awal ketika mengalahkan Elche, pekan lalu. Javier Mascherano dan Andres Iniesta harus absen bermain karena sanksi dan...